Spesifikasi Dan Harga Daihatsu Gran Max PU

Posted on

REVIEW

Spesifikasi Dan Harga Daihatsu Gran Max PU – Daihatsu Gran Max PU teranyar telah mengalami perubahan yang cukup signifikan, yang menjadikan tampilan mobil semakin cemerlang. Mesin, Jarak Tempuh, & Varian Dalam rangka memenuhi kebutuhan dan utilitas, merek tersebut hadir dalam tiga level trim – Pick up, Blind van, dan Box. Dengan disain bak terbuka ini mampu membawa barang-barang dengan jumlah banyak. Sementara itu pada sektor mesin mobil daihatsu ini terbilang cukup tangguh yakni lebih bertenaga bandel serta irit bahan bakar. Hal ini menajadikan banyak pengusaha-pengusaha mencari produk Daihatsu Gran Max PU .Pickup Trucks terbaru dari Daihatsu, Gran Max PU, hadir dengan 8 varian. Varian tertinggi hadir dengan mesin Petrol 1495 cc, yang mampu menghasilkan tenaga hingga 96 hp dan torsi puncak 134 Nm. Gran Max PU 1.5 STD AC&PS berkapasitas 3-penupang dibekali juga dengan transmisi 5-Speed Manual. Sistem keamanannya dibekali Smart Access Card Entry & Perangkat Anti Maling.

Fitur Unggulan :

  • Bagian depan Daihatsu Gran Max PU mengusung fascia depan yang menarik. Ditambah grill berukuran kecil yang dipadukan dengan lampu utama berukuran jumbo.
  • Mesin ini memiliki kapasitas mesin mencapai 1495cc dan menggunakan teknologi DOHC dan VVTi.
  • Pada interior Kursi ergonomis dan parameter tempat duduk yang bisa disetel secara manual untuk mendapatkan posisi mengemudi yang nyaman.
  • Fitur pengereman dengan Rem cakram berventiliasi dibagian depan dan rem drum pada bagian belakang menawarkan pengereman yang efisien selama berkendara.
  • Fitur suspensi dengan jenis Mac Pherson strut, dengan per keong pada bagia depan mobil ini serta mengandalkan suspensi dengan jenis Rigid-axle.

EKSTERIOR

INTERIOR

WARNA